Berdasarkan S.K. Mentri Pertambangan No. 437/Kpts/M/Pertamb/1970, tertanggal 3 Agustus 1970, Team P.P.M. Djawa, Direktorat Geologi bekerja pada daerah seluas 1.535.200 Ha dibagian selatan djawa Barat (Blok I yang diperluas).
Penyelidikan magnit pada dasarnya adalah mengukur medan magnit bumi disetiap titik yang ada dimuka bumi. Di Indonesia telah diketahui harga medan regional untuk daerah G. Lereboleng (Flores) yang merupakan bagian dari peta magnit dunia (Gb. 5). Penyimpangan terhadap harga magnit regional pada umumnya sangat erat hubungannya dengan kondisi …
G. Ebulobo di Flores Barat terletak pada posisi geografi 8°48.5' LS. dan 121°11' BT (Gb.1). Gunungapi ini termasuk dalam tipe strato dimana material hasil letusannya berselang seling dengan aliran lava sehingga terbentuklah tubuh gunungapi seperti yang terlihat sekarang. G.Ebulobo seperti terlihat dari Kec.Boawae (Gb.2) sekitar 5 km dise…