Penyelidikan aliran pans ini di tekankan pada daerah gejala panas bumi dan prospek di sekitar daerah Lompio- Tambu, yang secara adminstratif daerah panas bumi ini termasuk ke dalam wilayah Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah.
Secara umum Geologi Regional daerah penyelidikan terdiri dari batuan terobosan, batuan gunung api, batuan sedimen, dan endapan permukaan yang terbentuk mulai Eosen hingga Resen.
Sistem Panas Bumi Kawende- Maranda berada pada lingkungan non vulkanik bagian dari Mandala Geologi Sulawesi Timur di perkiraklan berasosiasi dengan aktivitas plutonik pada Kala Plio-Plistosen sebagai sumber panasnya. Batuan Malihan berumur Kapurmerupakan batuan tertua yang ditindih secara tidak selaras oleh bataun sedimen berumur pliosen sampai plit…
Maksud dari survei MT ini adalah untuk menjalankan tugas dan fungsi Pusat Sumber Daya Geologi - Badan Geologi dalam penelitian, penyelidikan, dan ekplorasi sumber daya panas bumi melalui pengumpulan dan analisis/interpretasi data geofisika dari daerah panas bumi Maranda, Kabupaten Poso, Provinsi Sulawesi Tengah
Tujuan dari survei MT ini adalah untuk…
Maksud dari survei MT ini adalah untuk menjalankan tugas dan fungsi Pusat Sumber Geologi - Badan Geologi dalam penilitan, penyelidikan, dan eksplorasi sumber daya panas bumi melalui pengumpulan dan analisis/interpretasi data geofisika dari suatu daerah panas bumi.
Tujuan dari survei MT ini adalah untuk lebih menegaskan keprospekan (letak,delineasi,k…
Daerah panas bumi Bittuang berda di wilayah Kabupaten Tana Toraja,Propinsi Sulawesi Selatan. Keberadaan sistem panas bumi di daerah ini di tandai dengan manifestasi panas bumiberupa mata air panas yang tersebar di dua daerah yaitu mata air panas Balla dan mata air Cepeng
Survei geofisika terpadu dengan metoda geolistrik tahanan jenis, gaya berat, dan geomagnet telah dilaksanakan di daerah panas bumi bora, kecamatan sigi biromaru, kabupaten sigi, provinsi sulawesi tengah.