Kemampuan radar untuk menembus awan dimanfaatkan untuk mengukur deformasi permukaan yang terkait dengan aktivitas gunungapi di Gunungapi Ibu, Indonesia. Deformasi permukaan di sekitar gunungapi diduga terkait dengan aktivitas magma di bawah permukaan. Selain awan, kerapatan vegetasi yang tinggi, yang umum ditemukan di hutan hujan tropis, juga merupakan halangan utama terhadap penelitian deforma…
Sehubungan dengan giatnya kembali G. Krakatau sejak akhir Desember 1927, oleh 'Penelitian Gunungapi' di P. Panjang dari Kepulauan Krakatau, mulai Januari 1928 didirikan pos pengamatan sederhana, yang ditempati oleh orang Eropa dan 2 orang pribumi.
Gunung Ili Lewotolo terletak di Semenanjung Utara P. Lomblen Kabupaten Flores Timur, ketinggian 1319 mdpl, terbentuk di atas batugamping koral. Posisi geografi: Lintang Selatan 8° 16' 18' dan 123° 30' 18' Bujur Timur. Nama gunungapi ini bermacam-macam yaitu Ili Lewotolo, Ili Levololo, Ili Lobetollo, Ili Warirang dan Ili Api. Oleh penduduk setempat dinamakan Ili Ape artinya gunungapi. Sedangka…
Tsunami is a word in Japanese language and originally means a great sea wave rushing into "tsu" pr port. In Japan tsunami denotes two types of meteorological tsunami, and the other is for tsunami generated by earthquake which also known as seismic sea wave.
Dukono-yang terletak di pulau Halmahera- adalah salah satu gunungapi paling kurang dikenal di Indonesia. Kompilasi dari laporan yang ada dan langka menunjukkan bahwa gunungapi yang terpencil dan sulit diakses ini telah meletus secara teratur sejak 1933, dan telah mengalami manifestasi erupsi terus menerus selama dekade terakhir. Studi pertama mengenai emisi gasnya, disajikan dalam tulisan ini, …
At the first centennial of the krakatau explosion, it seems appropriate to ask : "where we do we go from here" in the next century of Krakatau celebrations, what will be the future development of the region. In trying to formulate an answer, this paper tries to go beyond the stage of "crystal-ball gazing". although it does not claim to try to be exhaustive. In this respect, the following questi…
Pada 6 Oktober 1982, E. Sihat dan saya ditugaskan oleh Kasi Pemetaan Topografi, Sub Direktorat Pemetaan Gunungapi untuk melakukan pemetaan di sekitar kawah Gunung Serawerna dengan SPPD. No. 2157/P/82 dan No. 2156/P/82, dari tanggal 6 Oktober 1982 s/d 3 Januari 1983. Gunung Serawerna terletak di Pulau Teon yang termasuk Kabupaten Ma-luku Tengah, dimana Pulau Teon ini tergabung dalam deretan kepu…
The Sunda Strait is situated between the island of Java and Sumatra, connecting the Java Sea in the north and the Indian Ocean in the South. In the northern part the strait is narrower and shallower than in the southern part. The narrowest part in the north is only about 24 km wide with depth of less than 8 m.
Gunungapi Gamalama merupakan gunungapi aktif yang terletak di Pulau Temate, Provinsi Maluku Utara. Gunungapi Gamalama merupakan gunungapi strato dengan ketinggian 1715 meter diatas laut. Gunungapi Gamalama tumbuh di dalam zona penunjaman di Celah Sangir-Halmahera. Beberapa catatan menunjukkan letusan G. Gamalama didahului oleh naiknya aktifitas tektonik sebelumnya, antara lain Letusan 1980, Let…
Pemeriksaan puncak dan pengukuran suhu dilakukan untuk mengetahui sejauh mana tingkat kegiatan suatu gunungapi saat ini. Selanjutnya diharapkan hasil pemeriksaan ini dapat menjadi bahan informasi bagi para gunungapiawan pada masa yang akan datang