Sebuah warisan kita warisi dari generasi terdahulu, kita gunakan dalam kehidupan ini dan pada gilirannya akan kita wariskan lagi kepada genesai mendatang. Warisa alam dan budaya yang sekarang kita miliki merupakan tanda suatu kehidupan yang luar biasa. Tempat-tempat yang unik dan khas seperti Padang Serengeti di Afrika, Piramida di Mesir dan lain-lain. UNESCO merupakan sebuah lembaga PBB untuk …
Terlampir 1 Peta
Penyelidikan bitumen padat di daerah Lubukbatu dan sekitarnya, Kabupaten Tapanuli Selatan, Provinsi Sumatera Utara adalah untuk mengetahui keadaan geologi dan sebaran bebatuan yang diduga mengandung material organik untuk menghasilkan minyak serta menghitung sumberdayanya. Dilengkapi dengan 1 Peta.
Berdasarkan hasil penyelidikan disimpulkan, Litologi Desa Pakis terdiri dari perselingan napal dan kalkarenit, kelulusan air rendah. Litologi tersebut membentuk sistem akuifer bercelah atau sarang dengan produktifitas akuifer kecil. Kedudukan muka air tanah statis (MAS) umumnya dangkal kurang dari 2 mbmt. Harga daya hantar listrik (DHL) hasil pengukuran di lapangan mencapai 837 muhos/cm.
Lokasi penyelidikan terletak di Pulau Obi, dapat ditempuh dalam waktu satu malam atau satu hari dari ibu kota Kabupaten Halmahera Selatan di Pulau Bacan dengan menggunakan kapal air. Daerah penyelidikan secara administratif termasuk Kecamatan Obi Selatan, Kabupaten Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara. Secara geografis terletak antara koordinat 12725' -- 12740' BT dan antar…
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang industri energi memberikan fenomena, dimana sumber daya panasbumi dapat dipergunakan manjadi sumber baru.
Selat Sunda terletak di zona transisi antara dua tipe subduksi yang berbeda : subduksi normal di sebelah selatan P. Jawa dan subduksi miring di sebelah barat P. Sumatera. Implikasi dari posisi tersebut, derah di sekitar Selat Sunda dipertimbangkan sebagai salah satu kunci untuk memahami proses-proses geodinamika yang sedang berlangsung di bagian barat kepulauan Indonesia.