Pulau bali memliki dua kaldera yaitu kaldera Buyan-Beratan, diameter sekitar 10 km didaerah Bedugul, an kaldera Batur dengan diameter sekitar 12 km, di daerah kintamani. Lingkaran kaldera Buyan -Beratan nampak tidak utuh, karena kemunculan kerucut-kerucut gunungapi paska terbentuknya kaldera, salah satunya adalah gunung batukaru. Terdapat tiga danau…