Indonesia merupakan negara penghasil dan pengguna batubara di dunia. Untuk menjaga kesinambungan pasokan batubara, pemerintah terus melakukan pencarian data batubara di seluruh wilayah Indonesia.
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi melakukan kegiatan prospeksi batubara di daerah Tomme dan sekitarnya, Kabupaten Mamuju, Prov…
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
34 Halaman, gambar berwarna, Hard cover warna hija
Prospeksi batubara di daerah Long Sagun dan sekitarnya, Kabupaten Mahakam Ulu, Provinsi Kalimantan Timur dilakukan dalam rangka menindaklanjuti permintaan Bupati Mahakam Ulu dengan surat nomor: 503/303/Bappeda/TU.P/X/2013 tertanggal
04 Oktober 2013 perihal investigasi dan penelitian potensi sumber daya mineral, batubara dan minyak/ gas bumi…
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
29 Halaman, gambar berwarna, lampiran tabel, lampi
Formasi Sinamar berada pada cekungan antar gunung, terletak di kawasan sayap timur pegunungan barisan dan Antiklin Bukit Barisan yang berbatasan dengan cekungan Sumatera Selatan. Formasi ini diperkirakan berumur Oligosen