pelaksanaan pekerjaan mengalami kelambatan selama lebih kurang 2 minggu berhubung kesulitan teknis pengiriman peralatan bor dan kendaraan dari jakarta ke teluk bayur, sedangkan waktu pelaksanaan pekerjaan lapangan melebihi waktu yang di tentukan karena penambahan pemetaan topografi dan penambahan 15 lubang bor di daerah kandi atas permintaan Mr. P.R…
Magnesia atau oksida magnesium adalah bahan baku yang sangat penting dalam industri .salah satu diantara penggunaan yang terpentingialah untuk industri refraktori basa .bahan ini dibuat dari magnesit (magnesium karbonat,MgCO3) atau dari magnesium hidroksida (Mg(OH)2 atau brusit sintetsis yang diolah atau diekstrak dari air lau atau sumber air asin .…
Mineral industri (dan batuan) mempunyai arti yang sangat penting bagi perkembangan ekonomi dan teknologi suatu negara.hal ini tidak dapat disangkal karena mineral industri merupakan bahan baku serta bahan tambahan yang takboleh diabaikan dalam berbagai industri.sebagai contoh kita ambil industri-industri seperti industri semen ,industri karbid ,indu…
Apabila orang awam dapat mengenal batugamping dengan mudah,maka tidak demikian halnya dengan dolomit.memang kedua jenis batuan ini sukar sekali dibedakan,maka tidak semua ahli geologi dapat menbedakan tanpa bantuan peralatan-peralatan tertentu.demikian juga dengan mineral penyusun kedua batuan tersebut sukar dibedakan walaupun sudah mempergunakan mi…