dalam kurung waktu 25 tahun belakangan ini perkembangan pesat telah berlangsung dalam kegiatan eksplorasi-pertambangan di indonesia terutama yang dilakukan oleh perusahaan asing dengan berbagai metode dan peralatan moderen telah bnayak menghasilkan temuan-temuan baru.
Untuk lebih meningkatkan kemanfaatan dan potensi inventarisasi sumber daya mineral di indonesia,menyediakan informasi yang lebih mengarah kepenajaman komoditi bahan galian unggulan di antara sumber daya mineral yang ada di setiap daerah menjadi sangat penting. terlebih lagi bila hal tersebut di kaitkan dengan pelaksanaan otonomi daerah sekarang ini …
Terbatasnya cadangan minyak bumi dan meningkatnya permintaan akan energi didalam negri menyebabkan pemerintah memebuat kebijakan nasional dibidang energi dengan mencari sumber energi alternatif sebagai pengganti minyak bumi. Langkah yang ditempuh pemerintah untuk mengamankan penyediaan energi didalam negri serta sebagai sumber devisa negara adalah m…
Kegiatan ini dimaksudkan untuk menginventarisasi data potensial mineral yang terdapat di Provinsi Sumatera Utara untuk dievaluasi dan dikaji sehingga dapat dibuat suatu pengklasifikasian potensi yang memenuhi syarat dimasukan sebagai komoditi unggulan berdasarkan kriteria yang ditetapkan.