Memenuhi permintaan Wedana pembantu Bupati Wilayah Cililin dengan suratnya No.061.3/W/1975 tanggal 5 Desember 1975 perihal:Laporan tanda-tanda kemungkinan tanah longsor maka dari seksi Geologiteknik,Sub Dit.DitGTH, Direktorat Geologi telah dilakukan peninjauan ke tempat kejadian pada tanggal 24 Desember 1975,selama 2 hari.
Untuk memenuhi permintaan Gubernur KDH I Jawa Barat cq. Kepala Direktorat Kesra dengan surat No. 113/AI/3/1975 tanggal 14 Februari 1975, tentang tanah retak yang memungkinkan bahaya longsor di kp. Cileuweung Desa Cikuya, Kecamatan Bantarkalong, Tasikmalaya.
The city of Majalengka in West Java is included in the "15 Cities Water Supply Project", which is a joint Indonesian - Dutch project for the supply of water to 15 small cities in West Java. The Intrnasional Water Supply Consultant IWACO BV. has been appointed by the dutch goverment to participate in the project as the dutch counterpart.
Penelitian geologi daerah Indarung, merupakan salah satu kegiatan Sub-proyek Inventarisasi Data Geologi dan Geofisika Regional, Proyek Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Mineral, Air dan Tanah; LGPN-LIPI.
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
12 halaman, tidak berwarna, bergambar, cover berwa
Dalam rangka penelitian sendimentasi batu gamping daerah Sukabumi,dalam tahun anggaran 1983/1984 telah dilaukan pengamatan lapangan baik untuk menambah data baru maupun melengkapi hasil penelitian yang telah dilakukan sebelumnya. Melalui data-data yang didapatkan dalam penelitian ini telah iperoleh gambaran yang lebih baik tentang pembentukan batu g…
Kecenderungan peningkatan konsumsi energi di dalam negeri terasa terus menerus naik setiap tahun. Usaha pemerintah untuk program diversifikasikan energi memerlukan tindak lanjut dan berkaitan dengan program diversifikasikan energi tersebut maka potensi jenis-jenis energi subtitusi di Indonesia seperti antara lain serpih bitumen perlu diperhatikan.…
Pemeriksaan ini adalah untuk memenuhi permintaan BUpati Kepala Daerah Kabupaten Sumedang dengan suratnya No.500/Pem.014/74, tertanggal 17 Desember 1974
Sifat-sifat yang terdapat pada suatu jenis air yang berasal dari suatu formasi batuan dari suatu cekungan minyak dalam lkaitannya dengan produksi minyak perlu diperhatikan.Untuk suatu sumur produksi,seimbang dengan makin tuanya sumur minyak tersebut maka produksi minyak dari sumur akan menurun sedangkan produksi air akan makin besar.
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
16 lembar , tidak berwarna ,tidak ada gambar , cov
Penelitian bertujuan mempelajari kondisi kualitas air permukaan daerah Gunung Limbung secara umum dan juga untuk mengetahui sampai sejauh mana penambangan dan pengolahan bijih sulfida berpengaruh terhadap kualitas air sungai Cimangeunteung.