Gunung Ruang di Pulau Ruang, Kecamatan Tagulandang mempunyai ketinggian k.l. 714 meter dari permukaan laut adalah salah satu gunung api yang digolongkan aktif sehingga dipandang perlu apabila dilakukan pemeriksaan/pengukuran suhu secara rutin. Maksud dan tujuan pemeriksaan kawah gunung Ruang adalah untuk mengetahui tingkat kegiatannya dan untuk menambah dan melengkapi data-data yang ada pada D…