Daerah peninjauan termasuk Dusun Sukajadi dan sekitarnya.Kecamatan Kabupaten Lahat Provinsi Sumatera Selatan.Ada beberapa lokasi marmer didaerah Sukajadi dan sekitarnya mengingat waktu yang terbatas hanya tiga lokasi yang ditinjau. ketiga lokasi tersebut adalah bukit antara S. sungsang dengan S. Empayang Lintang (Bukit Kabuan Bawah), bukit antara S.…
Geologi dan tektonik yang cukup rumit terdapat dibagian baratdaya,yakni dekat dengan perbatasan dengan daerah provinsi sumatera barat,dimana daerah ini merupakan bagian dari geantiklin barisan atau merupakan bagian dari patahan besar Sumatera ( Patahan Semangko) yang berarah Baratlaut-tenggara.
Lokasi penyelidikan termasuk lembar peta Rengat A(0915-A) dan Rengat C(0915-C) yang terletak antara 102derajat00'-102derajat45' BT 0derajat00'-1derajat00' LS seluas 9.250 kmm2. 0915 ini adalah nomor lembar peta rupabumi baru skala 1:200.000 (Bakosurtanal).