Guna mengetahui gambaran sebaran sumberdaya mineral khususnya endapan logam di suatu daerah di Indonesia, maka perlu diinventarisasi data yang akurat di setiap tempat. Salah satu cara yang efektif dan murah untuk pelaksanaan maksud tersebut adalah dengan melakukan penyelidikan geokimia regional bersistem.