Pembelajaran kegunungapian serta mengetahui perkembangan gunungapi yang ada di sekitar masyarakat sangat diperlukan. Hal ini dikarenakan aktivitas gunungapi tidak dapat di kontrol oleh manusia, namun hanya bisa dilakukan pencegahan terhadap kerusakan dan bahaya yang besar yang diakibatkan oleh aktivitas tersebut.