Secara administratif daerah panas bumi Sumawa termasuk dalam wilayah Kecamatan Sumawa, Kabupaten Bonebolango, Provinsi Gorontalo. Daerah panas bumi Sumawa pada umumnya berada pada tatanan geologi yang di dominasi oleh batuan vulkanik, intrusi dan endapan permukaaan.
Secara administratif daerah panas bumi Ampalias termasuk dalam wilayah Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi BArat. DAerah panas bumi Ampalias secara umum berada pada tatanan geologi yang didominasi oleh batuan vulkanik Tersier sampai kuarter berupa lava andesit dan lava basalt. Gejala panas bumi diperlihatkan oleh sejumlah manifestasi panas bumi beru…
Panas bumi sebagai salah satu energi terbarukan yang ramah lingkkungan merupakan alternatif pengganti energi fosil, dan perkembangan energi panas bumi sebagai upaya dalam rangka diversifikasi energi. Daerah panas bumi Cubadak dipilih sebagai salah satu daerah penyelidikan setelah mengkaji data hasil survei terpadu dan hasil survei Magnetotelurik dae…
Secara administrasi daerah panas bumi Way Selabung termasuk dalam wilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan, Provinsi Sumatera Selatan. MAnifestasi panas bumi di way Selabung ditemukan berupa kemunculan beberapa air panas di sungai Way Selabung dengan suhu antara 44,4 - 92,5 derajat C.
Secara administratif daerah panas bumi Amohola termasuk dalam wilayah Kabupaten
Konawe Selatan, Provinsi Sulawesi Tenggara. Daerah panas bumi Amohola secara umum
berada pada tatanan geologi yang didominasi oleh batuan sedimen dan metabatugamping.
Gejala panas bumi diperlihatkan oleh sejumlah manifestasi panas bumi berupa mata air
panas dengan tempe…
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
46 Hal, daftar gambar, daftar tabel, hardcover put
Secara administrasi daerah panas bumi Suwawa termasuk dalam wilayah kecamatan Suwawa, Kabupaten Bonebolango, Provinsi Gorontalo. Daerah panas bumi Suwawa secara umum berada pada tatanan geologi yang didominasi oleh batuan vulkanik, intrusi dan endapan permukaan
Penyelidikan aliran pans ini di tekankan pada daerah gejala panas bumi dan prospek di sekitar daerah Lompio- Tambu, yang secara adminstratif daerah panas bumi ini termasuk ke dalam wilayah Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah.
Daerah panas bumi Massepe Kabupaten Sidrap dipilih sebagai salah satu daerah penelitian setelah mengkaji
data hasil Survei Terpadu Daerah Panas bumi Massepe, pada tahun 2008. Manifestasi panas bumi di daerah
penyelidikan berupa pemunculan kelompok mata air panas yang tersebar di empat lokasi, yaitu: kelompok mata
air panas Pajalele, Alakuang, Warede…
Penyelidikan Aliran Panas ini merupakan salah satu implementasi dari rencana kerja Kelompok Penyelidikan Panas Bumi pada tahun anggaran 2013 yakni melakukan pengeboran 30 hingga 40 titik bor dengan kedalaman 5 sampai ddengan 10 meter, dan dilanjutkan dengan pengukuran dan deskripsi bantuan pada titik bor di daerah panas bumi Kadidia, Kabupaten Sigi,…