Air merupakan salah satu kebutuhan pokok didalam sehari-hari,baik yang digunakan secara langsung maupun tidak langsung.air yang selama ini menjadi sumber air untuk berbagai keperluan sudah semakin menurun jumlah maupun mutunya
Air merupakan sumber kekayaan alam yang sangat dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu maka dalam pengembangan dan pemanfaatannya air bawah tanah perlu dikelola secara terencana sehingga dapat dimanfaatkan secara maksimal dengan tetap menjaga kelestariannya. Tujuan kegiatan pemboran eksplor…
Pertumbuhan penduduk dan perkembangan berbagai sektor pembangunan di Propinsi Kalimantan Timur pada umumnya clan Kabupaten Kutai pada khususnya, menyebabkan kebutuhan air bersih juga semakin meningkat. Air permukaan di beberapa tempat yang selama ini dapat diandalkan sebagai sumber air bersih kualitasnya sudah mulai • menurun sehingga diper…
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
32 halaman, daftar tabel, daftar lampiran, cover b
Salah satu sumber air yang dapat dikembangkan dan dimanfaatkan adalah air bawah tanah. Dalam pengembangan dan pemanfaatannya, air bawah tanah perlu dikelola secara terencana sehingga dapat dimanfaatkan secara maksimal dengan tetap menjaga kelestariannya.
Untuk mencapai tujuan tersebut di ~as, Departemen Pertambangan dan Energi telah meng…