Textbook
Volkanologi
Negara Indonesia memiliki gunungapi yang terbanyak di dunia yaitu 129 gunung api aktif, atau sekitar 15 % dari seluruh gunungapi yang ada di bumi. Walaupun demikian, sangat sedikit sekali orang Indonesia yang ingin mendalami ilmu volkanologi. Lingkup studi mengenai gunung api meliputi petrologi, mitigasi dan evaluasi bencana, survei pemetaan geologi, pemantauan/mitigasi erupsi, tata guna lahan, pertanian dan eksplorasi sumber daya alam. Dalam mempelajari gunungapi ada beberapa aspek keilmuan penting yang harus dipelajari secara terpadu yaitu: pembentukan magma, akumulasi dan diferensiasi dalam dapur magma, erupsi, metoda analisa statistik, proses fisika dan kimia, hidrovolkanisme.
Gunungapi bisa merupakan rangkaian pegunungan, tetapi sangat berbeda dengan gunung lainnya. Gunungapi tidak dibentuk oleh perlipatan, erosi ataupun pengangkatan, tetapi
membentuk tubuhnya sendiri oleh adanya pengumpulan bahan erupsinya, seperti lava, jatuhan dan aliran piroklastik.
Magma yang berada dalarn bumi di atas dapat naik dan menerobos ke permukaan bumi
sebagai akibat dari proses konveksi dan konduksi. Tempat magma menerobos ke permukaan ini disebut gunungapi. Proses naiknya magma ke permukaan bumi secara sederhana dapat dijelaskan melalui hukum thermodinamika I, yaitu:
dQ = dU +PdV (1-1)
Panas atau kalor yang masuk ke dalam sistem disebabkan oleh perbedaan temperatur antar lapisan yang dangkal dengan dibawahnya. Kalar ini digunakan untuk melakukan kerja dan
merubah energi dalam.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB
PMB 002.2 SUM v
Tersedia
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB 002.2 SUM v
PMB 002.2 SUM v.2
Tersedia
#
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi - Jln. Diponegoro No. 57, Bandung, Jawa Barat
PVG L.79-74
PVG L.79-74 - 1
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB 002.2 SUM v
- Penerbit
-
Bandung :
ITB.,
2000
- Deskripsi Fisik
-
74p. : ill. ; 20 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
002.2 SUM v
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
Departement Teknik Geologi
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data