Textbook
Album geologi indonesia : Seri gunung api Bali dan Nusa Tenggara
Letusan gunung api memberikan kesuburan sekaligus menghancurkan. Abu vulkanik muda telah menyuburkan lahan di lereng gunung, dan menjadi magnet yang kuat bagi warga masyarakat untuk mengolahnya. Permasalahan menjadi sanqat nyata ketika masyarakat bermukim di kawasan yang akan menerima dampak paling mengerikan bila gunung itu meletus. ltulah sebabnya, masyarakat di lereng gunung api perlu terus diingatkan, dilatih, dan diberi wawasan tentang kesiapsiagaan menghadapi letusan gunung api. Upaya itu merupakan upaya untuk mengurangi risiko bencana.Sejak tahun 2007, Badan Geologi telah menerbitkan empatAlbum Geologi Indonesia, yaitu Seri Gunung Api (2007), Mineral dan Batuan (2008), Bentang Alam Kars Indonesia (2009), dan Coal Series (2010). Melengkapi koleksi yang sudah ada, pada tahun 2011 ini diterbitkan dua seri album lainnya, yaitu Seri Gunung Api Bali dan Nusa Tenggara, dan Seri Gunung Api Sulawesi dan Maluku. Menyusul kedua buku tersebut, pada tahun 2012 direncanakan akan diterbitkan pula Seri Gunung Api Jawa dan Sumatra.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB 551.21 : 5987 IRI a
PMB 551.21 : 5987 IRI a
Tersedia
#
Pusat Survei Geologi - Jln. Diponegoro No. 57, Bandung, Jawa Barat
PSG (G) (084) 551.21 BAD a
PSG T00159-1
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB 551.21 : 5987 IRI a
- Penerbit
-
Bandung :
Badan Geologi..,
2011
- Deskripsi Fisik
-
v, 132p. : ill. ; 22 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
978-602-9105-16-2
- Klasifikasi
-
551.21 : 5987 IRI a
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
SR. Wittiri : Penulis
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data