Logam
Laporan eksplorasi umum bijih besi dan mangan di kecamatan Pagelaran Kabupaten Pringsewu Provinsi Lampung
Daerah eksplorasi umum bijih besi dan mangan secara administratif termasuk Kecamatan Pagelaran dan Pagelaran Utara, Kabupaten Pringsewu, Provinsi Lampung. Secara geografis terletak diantara titik koordinat 104 52' 30" 104° 57' 30" Bujur Timur dan 5016'30" 5024'00" Lintang Selatan, dengan total luasnya t 172.75 km2.
Sesuai hasil penyelidikan yang dilakukan, keterdapatan batuan yang mengandung besi dan mangan yaitu pada Kompleks Gunungkasih (Pzg) yang berumur Paleozolikum, tepatnya di daerah Bukit Tembilang Besi dan Desa Karangsan. Endapan besi dan mangan tersebut ditemukan dalam 2 bentuk, yaitu yang pertama endapan besi mangan yang mengisi rekahan pada batuan vulkanik teralterasi silisifikasi argilik dan yang kedua endapan besi an dalam bentuk laminasi tipis setebal 0,5 cm-1 cm sebagai lapisan tipis diantara mineral kuarsa pada batuan genes kuarsa.
Hasil analisis laboratorium menunjukan bahwa jenis besi tersebut merupakan jenis magnetit (Fe3OJ, hematit (Fe20al dan terdapat arsenopirit (FeAsS), dengan kadar tertinggi sebesar 18,80%. Sedangkan jenis mangan berupa hausmanite (Mn30), dengan kadar tertinggi sebesar 3,22%.
Hasil interptetasi lokasi keterdapatan dan sebaran serta tingkat penyelidikan yang telah dilakukan sumber daya kedua jenis depo mineral logam tersebut, masing-masing diperoleh 1.924,024 ton sumber daya mangan dengan kadar rata-rata 0,57% dan 6 ton besi dengan kadar rata-rata 526%.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 2016 -3
PMB LA20163.2
Tersedia
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 2016 -3
PMB LA20163.3
Tersedia
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 2016 -3
PMB LA20163.4
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB LA 2016 -3
- Penerbit
-
Bandung :
Pusat Sumber Daya Geologi.,
2016
- Deskripsi Fisik
-
55p. : ill. ; 20 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
553.31 JAR l
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
Ganjar Labaik, Hartaja Muhammad Hatta : Penulis
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data