Logam
Laporan eksplorasi umum emas dan mineral ikutannya dikecamatan Noyan Kabupaten Sanggau Provinsi Kalimantan Barat
Eksplorasi emas dan mineral ikutannya dilakukan di daerah Dusun Sepan yang sebagian berbatasan dengan Kecamatan Noyan dan Kecamatan Sekayam Kabupaten Sanggau Provinsi Kalimantan Barat Daerah Dusun Sepan ditempati oleh satuan batuan metasedimen vulkanik sebagai pembawa mineral logam, yang secara regional dinisbikan sebagai Formasi Gunungapi serian. Morfologi daerah sepan bukit-bukit bergelombang rendah, pedataran dan merupakan rawa-rawa. Pedataran dan rawa-rawa sebagai tempat pengendapan material pasir dan lumpur.
Mineralisasi berupa urat kuarsa baik tersingkap dipermukaan maupun ditemukan melalui penggalian sumuran karena tertutup endapan aluvial. Mineralisasi berupa kalkopirit pirit, emas nugget dalam batuan tersilisifikasi dan urat kuarsa. Selain silisifikasi juga terdapat ubahan argilitisasi dan oksidasi. Ada 5 lokasi yang memiliki indikasi mineralisasi yang signifikan yaitu di daerah Sungai Kebangelay, Sungai nsau, daerah SipulBukit Mali, Sungai Mayas dar mineralisasi di daerah Sungai Gelung.
Hasil rekontruksi urat kuarsa ada pantan di daerah Kebangelay sepanjang 213,53 m dengan ketebalan rata-rata 0,7 m, kedalaman 25 m dan BJ 2,7, diperoleh sumber daya tereka bijih emas sebesar 10.089,3 ton dengan kadar rata-rata 1,01 ppm. Kandungan Au tersebut diyakini akan bertambah ke arah bawah permukaan mengingat pemercontoan pada pantan baru menembus urat bagian atas.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LF 2016 - 8
PMB LF20168
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB LF 2016 - 8
- Penerbit
-
Bandung :
Pusat Sumber Daya Geologi.,
2016
- Deskripsi Fisik
-
72p. : ill. ; 20 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
553.31.4 MAN l
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
Kisman, Agata Vanessa : Penulis
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data