Fungsional
Terjemahan " Ore mineral textures and tales they tell"
Mineral bijih telah menjadi sumber daya dasar untuk semua logam yang digunakan manusia sejak awal sejarah. Total produksi 109.am olahan dunia telah mencapai sekitar 62 miliar ton, dan hari ini, produksi per tahun melebihi 1,3 miliar ton. Mineral bijih, baik yang terkonsentrasi dalam deposit bijih atau terdispersi sebagai mineral aksesori, dapat memberikan informasi berharga tentang asal-usul, sejarah dan, dalam beberapa kasus, masa depan logam. Logam yang sarna yang melayani masyarakat dalam berbagai penggunaan juga memiliki potensi untuk rnenjadi polutan utarna jika dilepas ke lingkungan oleh pembakaran atau pelapukan. Tekstur mempertahankan catatan bagairnana mineral terbentuk, rnemberikan wawasan tentang cara efektif mengekstraksi logam, dan menghasilkan petunjuk tentang pelepasan beberapa logam di rnasa depan. Setiap tekstur menceritakan kisah yang berkaitan dengan asal, penggunaan, dan masa depan fase pembawa logam. Dengan mernahami kisah-kisah ini, diperlukan sampling, persiapan, analisis, dan interpretasi yang cerrnat Teknik analisis dan interpreasi mineral bijih juga dapat diterapkan pada bahan antropogenik seperti artefak dan polutan potensial.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB 100 - 2019 Fungsional
- Penerbit
-
Bandung :
Pusat Sumber Daya Mineral BatuBara dan Panas Bumi.,
2019
- Deskripsi Fisik
-
ill. ; 21 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
553 ADI t
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
Suwahyadi, S.T. : Penerjemah
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data