Penjelidikan geologi terhadap endapan mika di Daerah Lebek Raung, Kalimantan-Barat
Pada umumnya daerah Lebak Raung terdiri dari batuan Biotite-Granite, Granitic - muscovite - gneiss dan muscovite-schist. Batas kontak diantara jenis batuan ini tidak pernah dapat diketahui dengan jelas dan dalam hal penyelidikan ini tidak menapatkan perhatian khusus.kadang-kadang diketemukan intrusi aplitic-granite didalam batuan biotite-granite dan granite-muscovite-gneiss, merupakan urat setebal berkisar antara 5 hingga 40 cm. sering-sering didaerah ini banyak juga ditemukan urat kwarsa (tak mengandung mineral suatu apa) yang tebalnya 5 hingga 10 cm. dan ada yang merupakan lensa yang singkapannya menunjukan tebal hingga 2 meter dan panjang lebih kurang 5 meter didalam batuan granitie-muscovite-gneiss. Batuan-batuan tersebut diatas itu umumnya diketemukan singkapannya disungai-sungai dan membentuk riam-riam setinggi lebih kurang diantara 1 hingga 5 meter.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LF1970-1
PMB NLLf1970-1
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LF 1970 - 1
Penerbit
Jakarta :
Direktorat Geologi - Dinas Esplorasi.,
1970