Penyelidikan Geokimia Daerah Panas Bumi Balesu, Kabupaten PArigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah
Geokimia merupakan salah satu metoda eksplorasi panas bumi dalam mempelajari karakteristik fluida panas bumi. Penyelidikan geokimia di daerah Balesu-PArigi merupakan salah satu penyelidikan terpadu di Kabupaten Parigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah. Penyelidikan ini bertujuan untuk menginventarisasi data geosains dan mengetahui karakteristik fluida panas bumi pada daerah non-vulkanik. Manifestasi di daeah Balesu memiliki temperatur 42,9 - 69,9 derajat C dan ber-pH netral. Tipe air panas umumnya sulfat dan posisinya berada pada partial eqilibrium. Anomali Hg dan CO2 hanya muncul setempat pada sekitar manifestasi. Perkiraan temperatur bawah permukaan dari sistem panas bumi sebesar 160 derajat C (Na/K)
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB 32 - 2019 Fungsional
PMB 32 - 2019 Fungsional
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB 32 - 2019 Fungsional
Penerbit
Bandung :
Pusat Sumber Daya Mineral BatuBara dan Panas Bumi.,
2019