Text
Implementasi Sistem Satelit Argos dan Aplikasinya di Direktorat Vulkanologi Bandung
Dalam era globalisasi sekarang ini, kita melihat semakin meningkatnya peranan telekomunikasi sesuai dengan kebutuhan manusia akan informasi yang efektif dan efisien untuk kesejahteraan manusia, penyelidikan ilmiah, observasi, militer dan sebagainya. Dengan kondisi geografis yang terdiri dari ribuan pulau serta sebaran gunung api aktif, maka sistem telekomunikasi satelit merupakan media yang cocok bagi Indonesia untuk dapat memonitor keadaan alam Indonesia secara efektif dan efisien.
Tidak tersedia versi lain