67% dengan derajat pembusukan antara H5 - H9 atau pembusukan sedang - tinggi. Menurut jenisnya, gambut di daerah penyelidikan termasuk jenis ombrogenus. Kualitas gambut menunjukkan nilai kalori antara 4.466 - 4.905 kal/g (adb), inherent moisture antara 6,815% - 7,36% (adb), sulfur antara 0,215% - 1,66%, kadar abu 7,19% - 12,83%, nilai bulk density antara 0,11 - 0,22 ton/m 3 . Sumber daya gambut dibagi atas 7 bagian menurut ketebalannya dengan interval skala 1 meter (m), yaitu ketebalan 0 - 1 m, 1 - 2 m, 2 - 3 m, 3 - 4 m, 4 - 5 m, 5 - 6 m, dan 6 - 7 m. Berdasarkan cara perhitungan tersebut terdapat sumber daya hipotetik gambut sebesar 176.917.827 ton gambut kering. " />