Text
Laporan Kegiatan Seksi Pemetaan Topografi Sub Direktorat Pemetaan Gunungapi Pengukuran Situasi Puncak G. Nila Daerah Kab. Seram Prop. Ambon (Maluku Tengah) Oktober dan Nopember 1981
G. Nila terletak di pulau Nila yang termasuk dalam kepulauan TNS (Teon, Nila dan Serua ) Kabupaten Maluku Tengah. Kalau dari pulau Serua pulau Nila terletak di sebelah selatannya, perjalanan dari Nila menuju Sorus satu hari dengan mempergunakan perahu layar motor. Pulau ini belum ada peta topografinya, demikian pula di puncaknya belum pernah diukur. Maka dari itu kami ditugaskan untuk mengadakan pemetaan topografi di gunung ini.
Tidak tersedia versi lain