Text
Laporan Pengamatan Visual G. Ebulobo dan G. Kelimutu
G. Ebulobo termasuk tipe gunungapi Strato, yang terletak di Kecamatan Boa Wae dan Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Ngada, Propinsi Nusatenggara Timur. Posisi geografi 8°-48 Lintang Selatan, 121°11' Bujur Timur ( Atlas Trop Nederl, 1938, lembar 27). Tinggi di atas muka laut 2123,8 m (Kemerling), (gb. 1 peta Indek).
Tidak tersedia versi lain