Text
Perubahan Deformasi G. Lamongan Antara Maret 87 - Nop 87, April 88, Juli 88, Desember 88 dan Juni 89 Hasil Pengukuran Deformasi Metoda Ungkit.
Dengan surat perintah perjalanan dinns no.66/041/3102/1989, 14 Jun11989, pengemudi Kosim Al Sukar, Sobana Rasid, Komar Res-tika Jaya dan penulis ditugnskon Kepala Seksi Pungukuran Topogra fi & Penyelidikan Deformasi untuk penyelidikan dan pengukuran de formasi metode ungkit disekitar G. Guntur dan G.Lamongan antara tanggal 12Juni 1989-15Juli 1989, dimana laporan G. Guntur disu sun oleh Komar Restikn Jaya dan laporan G. Lamongan disusun oleh penulis.
Tidak tersedia versi lain