Laporan Prospeksi Batugamping Di KAbupaten Kolaka Utara Provinsi Sulawesi Utara
Batugamping dijumpai pada Formasi Tokala yang disusun oleh
batugamping dan Batuan Malihan Paleozoikum yang disusun oleh batugamping
malihkan (marmer), genes dan sekis. Ketedapatan mineral tersebut dijumpai
berupa bukit-bukit di lokasi penyelidikan.
Formasi Tokala merupakan batugamping dan sebagian tempat
termalihkan yang berumur Trias - Jura Awal dengan lingkungan pengendapan
pada laut dangkal fiefiik) dan Batuan Malihan Paleozoikum yang merupakan
batugamping termalihkan yang berumur Karbon hingga Perem
Batugamping di daerah prcspeksi tediri dai J (tiga) jenis batugamping
yaitu batugamping, metabatugamping dan batugamping termetakan (marmer).
Berdasa*an data yang diperoleh dai tapangan potensi batugamping di
Kabupaten Kolaka Utara ini dibagi ke dalam 3 (tiga) blokEitu ; Blok Pakue, Blok
Ngapa dan Blok Lasusua dengan Total luas sebann 2.633,88 Ha dengan
esfimasi sumberdaya tereka sebesar 718.425.520 Ton.
Berdasarkan h asil anas.sis I abontoi u m pem anfaatan b atug amping u ntu k
industi smelter Nikel pada ketiga Blok di Kabupaten Kolaka utara yang
mempunyai kadar CaO minimum 52% dengan ciri fisik tidak porous dan keras
mempunyaitotal sumberdaya tercka sebesar369.A6.00A bn dengan luas 1.554
Ha
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LS 2018 - 2
PMB LS20182
Tersedia
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LS 2018 - 2
PMB LS20182.2
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LS 2018 - 2
Penerbit
Bandung :
Pusat Sumber Daya Mineral BatuBara dan Panas Bumi.,
2018
Deskripsi Fisik
48 Halaman daftar isi, 44 halaman daftar tabel, 47