Polimerisasi Of Silisic Acid In Geothermal Water; Behavior Of Aluminium
Silica Scale merupakan permasalahan serius yang dihadapi pembangkit listrik di dunia. Dalam
rangka menguraikan mekanisme pembentukan silica scale, sangat penting untuk memahami
polimerisasi asam silisilat pada air panas bumi. Pada studi ini, kami mengamati polimerasi
asam silisic pada air panas bumi di pembangkit listrik panas bumi, Jepang.
Air Geothermal terkumul melalui separator. Reaksi polimerisasi dari asam silisik ditelusuri
selama 2 h. Pada interval tertentu, sebagian dari air geothermal keluar dan menjadi ber pH 2
dengan menambahkan asam hidroklorit.
Konsentrat asam monosilik (sebagai Si) yang berubah dari 263 ppm pada 0 h menjadi 173 ppm
pada 2 h. dimana diameter partikel asam polisilisat berubah dari 2.5 nm ada 5 min menjadi 11.0
nm pada 2 h. Dengan menggunakan konsentrat Si yang mengandung asam polisilisat dan
diameter rata rata, jumlah partikel asam polisilisat dapat diperkirakan. Rasio atom Si/Al pada
partikel asam polisilisat berkisar antara 53-88. Rasio atomic ini mendekati bentuk silica scale
pada pembangkit listrik, beranggapan aluminium tersebut memiliki peran pada nuclein formasi
silica scale.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB 23 - 2018 Fungsional
PMB 232018FUNGSIONAL
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB 23 - 2018 Fungsional
Penerbit
Bandung :
Pusat Sumber Daya Mineral BatuBara dan Panas Bumi.,
2018