Bukan Logam
Laporan Prospeksi Batugamping di Kabupaten Konawe Selatan Provinsi Sulawesi Tenggara
Bahan tambang merupakan sumber daya tidak terbarukan dan sangat
.d. iperlukan pemanfaatannya untuk kepentingan diberbagai aspek kehidupan. Batugamping merupakan salah satu bahan tambang yang memiliki banyak manfaat. Batugamping digunakan di dalam industri semen, sebagai bahan bangunan, industri keramik, juga digunakan di industri smelter, serta masih
banyak lagi kegunaan lainnya. Kabupaten Konawe Selatan merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi bahan tambang batugamping, bi/a dilihat dari tatanan stratigrafi regional di Kabupaten Konawe Selatan terdapat beberapa formasi batuan pembawa batugamping daerah tersebut.
Penyelidikan dilakukan dengan pemetaan geologi ska/a 1 : 50.000, pengambilan canto untuk analisis /aboratoriumyang meliputi Analisa Kimia, Berat Jenis, Petrografi dan Analisa Kuat Tekan serta poles batwa_n.
Litologi daerah penyelikan tersusun atas batugamping malih, sekis, batupasir karbonatan, dan batugamping koral.
Sebaran batugamping di daerah penyelidikan terdapat di empat blok,
yakni:
• Blok Wolasi, dengan luas sebaran sekitar 887,06 Ha dan sumber daya tereka sebesar 1.655.313.947,90 ton
• Blok Moramo, dengan luas sebaran sekitar 1. 709, 1 o Ha dan sumber daya
tereka sebesar 5.214.788.126,89 ton
• Blok Moramo Utara, dengan luas sebaran sekitar 1.304,80 Ha dan sumber daya tereka sebesar4.381.491.654,60 ton
• Blok Laonti, dengan luas sebaran sekitar 1.651,20 Ha dan sumber daya tereka sebesar 5.478.864.533,56ton
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LS 2017 - 1
PMB LS20171
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB LS 2017 - 1
- Penerbit
-
Bandung :
Pusat Sumber Daya Geologi.,
2017
- Deskripsi Fisik
-
53 Hal, daftar gambar, daftar tabel, gambar berwar
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
553.31.4 OHN l
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
-
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data