Survey Magnetotelurik dan TDEM Daerah Panas Bumi Sipaholon - Ria ria, Kab. Tapanuli Utara, Prov. Sumatera Utara
Daerah panas bumi Sipoholon berada di wilayah Kabupaten Tapanuli 11
1
Utara, Propinsi Sumatera Utara. Keberadaan sistem panas bumi di daerah ini ditandai dengan manifestasi panas bumi berupa air panas dengan temperatur 38
- 65° C. Survei MT dan TDEM merupakan kelanjutan dari survei terpadu geologi, geokimia dan geofisika yang dilakukan pada tahun 2005 serta survei Magnetotellurik pada tahun 2010.
Hasil survei MT ini memperlihatkan bahwa daerah prospek panas bumi daerah Sipoholon terletak di bagian barat depresi tarutung yaitu sekitar manifestasi sipoholon-ria-ria dengan luas sekitar 12 km2 dan di bagian timur di sekitar kemunculan manifestasi air panas Penabungan dengan luas 1 O km2. Caprock dari sistem panas bumi ini ditunjukkan dengan nilai tahanan jenis < 10
Ohm.m yang tersebar di area manifestasi. Zona t19nsisi rendah ke sedang 30 -
120 Ohm.m diperkirakan merupakan reservoir sistem panas bumi yang terletak dibawahnya dengan kedalaman yang bervariasi dimana paling dangkal mulai 500 m dan paling dalam mulai kedalaman 1250 m. Sumber panasnya diduga berasal dari aktivitas vulkanik dari Dolok Martimbang. Dengan menggunakan perhitungan volumetri potensi panas bumi daerah Sipoholon sebesar 18 MWe untuk bagian
barat dan 16 Mwe untuk bagian• timur pada kelas cadangan mungkin.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 2017 - 1
PMB LA20171.6
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LA 2017 - 1
Penerbit
Bandung :
Pusat Sumber Daya Mineral BatuBara dan Panas Bumi.,
2017
Deskripsi Fisik
57 Halaman, gambar berwarna, lampiran gambar, lamp