Laporan Penyelidikan Gaya Berat Dan Geolistrik Daerah Bumi Gou, Kabupaten Ngada Nusa Tenggara Timur
Untuk memperoleh pemahaman yang lebih baik mengenai sistem panas bumi di kab. Ngada flores, ntt, maka tim prospeksi panas bumi melakukan penyelidikan geolistrik dan gaya berat, penyelidikan ini ditekankan di daerah gou dan sekitarnya, hal ini sebagai kelanjutan penyelidikan tahun anggaran 1997/1998 dan 1998/1999 di daerah panas bumi mataloko, bobo dan nage, kab. Ngada, flores, ntt. Pertimbangan pemilihan dareah gou untuk dilakukan penyelidikan, terutama karena di daerah gou dan sekitarnya terdapat kenampakan panas bumi, dan sudah ada kerjasama antara direktorat vulkanologi dengan pihak nedo (new energy development organization) jepang dan gsj (geological survey of japan) untuk mengembangkan lapangan panas bumi mataloko.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LG 2000-7
PMB LG20007.2
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LG 2000-7
Penerbit
Bandung :
Sub Direktorat Panasbumi Direktorat Vulkanologi.,
2000