Text
Model Sistem Informasi Geografis Optimalisasi Mitigasi Bencana Gunungapi G.Merapi.
Letusan Gunungapi adalah suatu fenomena alam yang telah berlangsung sejak bumi ini masih ada, dan akan terus sebagai konsekuensi dari dinamika bumi ini, ia merupakan manivestasi gerakan potongan-potongan laoisan bagian atas bumi (Lempeng Tektonik). Bada bagian tepi lempeng inilah kegiatan gunungapi berlangsung. Interaksi antara lempeng Hindia dan Asia di tepian pulau Jawa telah menyebabkan terbentuknya deretan gunungapi di pulau ini dan selama masih ada pergerakan lempeng, kegiatan gunungapi di pulau ini masih akan terus terjadi.
Tidak tersedia versi lain