Text
Analisa Energi, Magnituda dan Kedalaman Gempa Vulkanik Gunung Gede periode Januari - Mei 2017 di Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG).
Seismologi gunungapi merupakan cabang ilmu seismologi yang khusus mempelajri hubungan antara kegiatan vulkanik dan kegempaannya. Cabang ilmu ini melihat aktifitas kegempaan melalui proyeksi sinyal yang dihasilkan oleh kegiatan isi dalam gunungapi.
Tidak tersedia versi lain