LAPORAN HASIL PEMANTAUAN GERAKAN TANAH DI DAERAH TINGKAT II KABUPATEN SERANG,PROPINSI JAWA BARAT
Bencana gerakan tanah adalah peristiwa atau gejala alam yang tidak jarang telah menimbulkan kerugian harta benda yang sedikit, benda maupun korban jiwa manusia. Terlabih kondisi alamnya yang memiliki faktor-faktor penyebab untuk terjadinya bencana gerakan tanah, seperti kondisi geologi, kondisi klimatologi yang sangat dominan menjadikan beberapa wilayah indonesia sangat rawan untuk terjadinya bencana alam gerakan tanah sehingga hal tersebut perlu penanggulangan dan pencegahan. dalam upaya pencegahan bencana alam gerakan tanah daerah tersebut. untuk itu direktorat Geologi Tata Lingkungan melalui Proyek Mitigasi Bencana Alam Geologi,tahun anggaran 1996/1997 pelita V memandang perlu untuk melakukan pemantauan gerakan tanah melalui pemetan secara sistematik pada skala 1:100.000 di Daerah Serang dan sekitarnya.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LE 1998 - 3
PMB LE 19983.4
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LE 1998 - 3
Penerbit
Bandung :
Departemen Pertambangan Dan Energi - Direktorat Geologi Dan Sumberdaya Mineral.,
1998