Fungsional
Potensi mineral bukan logam Provinsi Sulawesi Tenggara
Berdasarkan posisi geografisnya, Provinsi Sulawesi Tenggara memiliki batas-batas: Utara – Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan dan Provinsi Sulawesi Tengah; Selatan – Laut Flores; Barat – Teluk Bone; dan Timur – Laut Banda. Luas wilayah Provinsi Sulawesi Tengara seluas 38.067,70 Km2 , wilayah kabupaten terluas yaitu Kabupaten Konawe Selatan yang memiliki luas 5.779,47 Km2 , sedangkan paling kecil yaitu Kota Baubau yang memiliki luas 221,00 Km2 . Provinsi Sulawesi Tenggara terdiri dari 15 kabupaten yaitu Kabupaten Buton, Kabupaten Muna, Kabupaten Konawe, Kabupaten Kolaka, Kabupaten Konawe Selatan, Kabupaten Bombana, Kabupaten Wakatobi, Kabupaten Kolaka Utara, Kabupaten Buton Utara, Kabupaten Konawe Utara, Kabupaten Kolaka Timur, Kabupaten Konawe Kepulauan, Kabupaten Muna Barat, Kabupaten Buton Tengah, dan Kabupaten Buton Selatan; serta dua kota yaitu Kota Kendari dan Kota Baubau. Panjang jalan di Provinsi Sulawesi Tenggara sepanjang 1.009,28 Km, yang terdiri dari jenis permukaan jalan beraspal sepanjang 673,74 Km, jenis tidak beraspal sepanjang 328,54 Km dan jenis lainnya sepanjang 7,00 Km. Sedangkan berdasarkan kondisi jalan, terdiri dari kondisi baik sepanjang 535,82 Km, sedang sepanjang 257,82 Km, rusak sepanjang 94,43 Km, dan rusak berat sepanjang 121,20 Km. (Provinsi Sulawesi Tenggara Dalam Angka, 2021).
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB 40 - 2021 FUNGSIONAL
PMB 402021FNG
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB 40 - 2021 FUNGSIONAL
- Penerbit
-
Bandung :
Pusat Sumber Daya Mineral BatuBara dan Panas Bumi.,
2021
- Deskripsi Fisik
-
28p. : ill.; 21 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
NONE
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
Pusat Sumber Daya Mineral Batubara dan Panas Bumi
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data