Tujuan dari Proyek Eksplorasi Geologi dan Mineral Sumatera bagian selatan (SSGMEP) adalah melaksanakan penyelidikan-penyelidikan Geokimia dan menerbitkan peta-peta geologi, geokimia dan graviti dari Pulau Sumatera Khatulistiwa ke Selatan. Proyek ini adalah lanjutan proyek Sumatera Bagian Utara (1975-1980) dan merupakan proyek kerjasama teknik bilateral diantara Pemerintah Indonesia dan Kerajaan Inggris. Kegiatan dari SSGMEP dilaksnakan bersama oleh Direktorat Sumberdaya Mineral, Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi serta British Geological Survey yang memperoleh dukungan biaya dari Overseas Development Administration, Kerajaan Inggris.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 1991 - 6