PENYELIDIKAN MINERAL LOGAM DASAR DAN LOGAM BESI DAN PADUAN BESI DI DAERAH LELOGAMA KABUPATEN KUPANG (TIMOR BARAT) PROPVINSI NUSA TENGGARA TIMUR
Daerah lelogama merupakan salah satu daerah kegiatan lapangan sub direktorat eksplorasi mineral logam , direktorat invetarisasi sumber daya mineral dalam rangka proyek daftar isian kegiatan suplemen (DIK-S) batubara tahun anggaran 2001 . sebagai bagian dari kawasan timur indonesia,kegiatan eksplorasi logam dasar dan logam besi -paduan besi didaerah ini sangat penting artinya untuk menyediakan data dasar potensi sumber daya mineral logam sesuai dengan kebijakan pemerintah yang akan memperioritaskan pembangaunan dikawasan ini.data dasar ini selanjutnya dapat digunakan untuk mendukung perencanaan wilayah dan penyusunan tata ruang khususnya dikabupaten kupang,provinsi nusa tenggara timur.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LG 2001 - 3
PMB LGLG00024
Tersedia
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LG 2001 - 3
PMB LGLG000244
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LG 2001 - 3
Penerbit
Indonesia :
Franklin sahat Simanjuntak Dwi Nugroho Sunuhadi Syahya Sudarya.,
2001