Penyelidikan Pendahuluan Endapan Batugamping Serta Inventarisasi Bahan Galian Tras Didaerah Sipatuhu dan Sekitarnya , Kecamatan Banding Agung Kabupaten Ogan Komering Ulu Provinsi Sumatera Selatan
Maksud dan tujuan penyelidikan ini ialah untuk mendapatkan data dan gambaran yang lebiuh pasti mengenai penyebaran batugamping didaerah ini dan hubungannya dengan batuan sekitarnya serta memungkinkan dapat dikembangkannya dimasa mendatang terutama yang ada kaitannya dengan bidang pertambangan. Disamping itu untuk mengetahui bahan galian lainnya yang terdapat disekitar daerah penyelidikan juga dilakukan inventarisasi terutama bahan galian tras.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 1985 -6