LAPORAN PENYELIDIKAN LANJUTAN BAHAN GALIAN BANGUNAN DAN INDUSTRI DI DAERAH KECAMATAN SUNGAIMANAU KAB. SAROLANGUN-BANGKO DAN KECAMATAN PALEPAT KAB. MUARABUNGOTEBO PROPINSI JAMBI
Penyelidikan ini merupakan tinjaklanjut dari hasil penyelidikan pendahuluan yang dilakukan pada tahun anggaran 1989/1990. Lokasi daerah yang diselidiki terletak di Kabupaten Sarolangun -Bangko (SARKO) dan Kabupaten Muarabungo -Tebo (BUTE) provinsi Jambi yang dilaksanakan dalam skala peta 1:25.000 Penyelidikan di daerah SARKO, terletak dikecamatan sungaimanau, kira-kira 44 km sebelah barat bangko atau 300 km sebelah baratdaya kota Jambi. Bahan galian yang dijumpai disaerah ini adalah batuan beku (Granodiorit),Batu gamping dan Sirtu (pasir dan Batu).
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LA 1991-8
PMB NLLA001622
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LA 1991-8
Penerbit
Bandung :
Departemen Pertambangan Direktorat Jendral Pertambangan Direktorat Geologi.,
1991