Eksplorasi Mineral Industri di Daerah Kabupaten Sambas Provinsi Kalimantan Barat Skala 1:100.000
Maksud dan tujuan penyelidikan pendahuluan ini adalah untuk mendapatkan data geologi, kuantitas serta kualitas bahan galian industri yang diperlukan guna melengkapi data-data yang ada dan ditujukan untuk membuat peta sumberdaya bahan galian industri, yang diharapkan dapat memberikan informasi awal sehingga dapat dimanfaatkan berbagai pihak yang membutuhkannya untuk menunjang rencana pembangunan wilayah Kabupaten SAmbas maupun Provinsi Kalimantan Barat.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat
PMB LF 1997 -16
PMB LF 199716
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LF 1997 -16
Penerbit
Bandung :
Pusat Sumber Daya Geologi.,
1997
Deskripsi Fisik
26 Halaman, Lampiran Gambar peta, hasil analisa, d