Laporan penyelidikan lapangan eksplorasi potensi panasbumi daerah Wai Pesi, Mataloko, Atedai Provinsi Nusa Tenggara Timur dan Guci, Provinsi Jawa Tengah
Laporan ini membahas hasil penyeldikan terpadu daerah prospek panasbumi yang termasuk pelaksanaan rencana kerja Proyek Eksplorasi Potensi Panasbumi tahun anggaran 1997-1998, Mata anggaran no. 07.01.44031.20.06.002 dengan DIP no 101/XX/3/997. Kegiatan kerja yang telah dilaksanakan sebagai eksplorasi pendahuluan terhadap daerah-daerah sumberdaya panasbumi Guci, Jawa Tengah daerah Tk.I Propinsi Nusa Tenggara Timur (lapangan Pesi, Lapangan Matoloko dan lapangan Atadei)
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat (PB02)
PMB LG 1998-8