Panas Bumi
Laporan monitoring sumur mataloko tahap ke empat Tahun 2007 daerah panas bumi Mataloko Kabupaten Ngada, Provinsi Nusa Tenggara Timur
Hasil monitoring sumur eksplorasi MT-2, MT-3, MT-4, MT-5 dan sumur injeksi 6 tahap keempat bulan Desember 2007 menunjukkan tekanan kepala sumur. (TKS) sumur MT-2 sebesar 4.3 barg, dengan temperatur terukur pada bleeding line 112,9 - 13 6 oc, tekanan kepala sumur MT-3 sebesar 5.6 barg pada kondisi sumur di bleeding dmgan temperatur terukur 97 ,8 - 98, 1 °C pada upstream separator., sumur MT -4 menunjukkan tekanan 8,5 barg pada kondisi di bleeding dengan temperatur pada bleeding 114,7 - 115,2 °C dan sumur MT-5 menunjukkan tekanan pada kepala sumur sebesar bar dengan temperatur bleeding line adalah 97 ,8 -98,2 °C. • Hasil analisis kimia air kondensat (SCS) terhadap kandungan unsur silika (Si02),sulfat (S04), klorida (Cl),• natrium (Na) dan kalsium (Ca) adalah relatif rendah dan dibandingkan dengan hasil pengujian uap/monitoring tahun sebelumnya hampir sama ada perubahan, sedangkan hasil analisis kimia contoh gas NCGS dari semua sumur r:lsplorasi Mataloko dalam tahun 2007 umumnya didominasi oleh kandungan H20 (uap) adalah > 95 % mole, sedangkan sisanya (< 4 % mole) adalah gas-gas lain yang dominan oleh gas C02 (> I % mole) serta gas lain seperti H2S dan CH4 yang masih berada dibawah nilai ambang batas. Disekitar sumur MT-I dan MT-2, tidak dijumpai adanya manifestasi baru dan tondisi manifestasi panasbumi relatif mengalami penurunan temperatur, bahkan untuk manifestasi di sekitarM'Fl>I sudah mulai ditumbuhi rerumputan. Disekitar sumur MT-3 dan MT-5 serta MT-4 tidak dijumpai adanya manifestasi pasca pemboran sumur, namun demikian perlu diperhatikan dan dipantau hembusan gas terutama yang keluar dari kebocoran kepala sumur MT-4.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat (PB05)
PMB LG 2007-6
PMB LG20076
Tersedia
Informasi Detail
- Judul Seri
-
-
- No. Panggil
-
PMB LG 2007 - 6
- Penerbit
-
Bandung :
Pusat Sumber Daya Geologi.,
2007
- Deskripsi Fisik
-
64 p. : ill. ; 21 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
551.234 ENE l
- Tipe Isi
-
-
- Tipe Media
-
-
- Tipe Pembawa
-
-
- Edisi
-
-
- Subjek
-
- Info Detail Spesifik
-
-
- Pernyataan Tanggungjawab
-
Tim monitoring Mataloko : Penyusun
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Tidak Ada Data