Laporan Akhir Kajian Sumber Daya Panas Bumi Daerah Non Vulkanik Wilayah Indonesia Timur Studi Kasus Di Sulawesi Bagian Selatan
Keberadaan Sulawesi bagian Selatan yang berada pada busur magnetik bagian barat dari Mandala Sulawesi mengakibatkan daerah ini merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi panas bumi cukup besar, memanjang dari bagian utara sampai selatan. Sistem panas bumi yang terbentuk berada pada lingkungan geologi non-vulkanik tersier yang sumber panas nya berasal dari kantong magma dan batuan intrusi yang berasosiasi dengan aktivitas magmatik tersier