Sistim Panas Bumi Daerah Kapantoreh, P. Buton Sulawesi Tenggara
Struktur geologi P. Buton banyak ditandai oleh adanya antiklin-sinklin, sesar anjak, sesar turun dan sesar geser mendatar. Sesar-sesar ini di bagian tengah umumnya berarah timurlaut-barat daya.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB 89/2003 FUNGSIONAL
Penerbit
Bandung :
Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral Direktorat Jenderal Geologi dan SumberDaya Mineral Direkto.,
2003