Laporan Akhir Survei Terpadu Geologi dan Geokimia Daerah Panas Bumi Way Selabung Kabupaten Ogan Kemiring Ulu Selatan, Provinsi Sumatera Selatan
Semakin meningkatnya kebutuhan akan energi mendorong pemerintah untuk mengupayaan penambahan energi baru sebagai energi alternative yang ramah lingkungan. Penyelidikan ini dimaksudkabn sebagai salah satu terobosan pemerintah untuk mengupayakan peningkatan kebutuhan energi listrik didaerah Sumatera Selatan dengan fokus Penyelidikan berupa survei terpadu menggunakan metode geologi dan geokimia di daerah Way Selabung, Kabupaten Ogan Kemiring Ulu Selatan, Provinsi Sumatera Selatan
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat (PB02)
PMB LA 2011 - 1