Survei Geofisika-Tahanan Jenis Daerah G. Sorik Marapi Dsk Tapanuli Selatan-Sumatera Utara
Daerah kaki G. Sorik Marapi merupakan suatu daerah yang menunjukan terdapatnya gejala sumber panasbumi, dengan ditemuinya beberapa sumber mata air panas, tanah air panas beruap, lumpur panas, fumarola dan batuan ubahan. geologi pemunculan sumber panasbumi tersebut kemungkinan dipengaruhi oleh adanya struktur yang utama berarah tenggara-baratlaut, selain yang minor berarah baratdaya-timurlaut.
Ketersediaan
#
Pusat Sumber Daya Mineral, Batubara dan Panas Bumi - Jln. Soekarno Hatta No. 444, Bandung, Jawa Barat (PB01)
PMB LA 1990-9
PMB LA19909
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
PMB LA 1990-9
Penerbit
Bandung :
Sub Direktorat Panasbumi Direktorat Vulkanologi.,
1990