Peta geologi lembar Baturaja ini disederhanakan dan dikompilasi dari Gafoer dkk (1993), dan penentuan umur dari intrusi granitnya oleh McCourt dan Cobbing (dilampirkan dalam kotak merah berikut peta geokimianya). Struktur dan sesar daerah ini ditafsirkan dari citra potret udara yang dilakukan oleh Puslitbang geologi bekerjasama dengan SSGMEP. Struktur di daerah ini yang dom…