Prinsip dan mekanisme penyebaran geokimia dan pembentukan anomali mengatur penggunaan yang efektif dari eksplorasi geokimia. Di medan apapun, karakteristik penyebaran dapat diringkas dalam bentuk model eksplorasi geokimia yang menggambarkan sifat ekspresi permukaan mineralisasi dan seharusnya membantu perencanaan, pelaksanaan …
Ditinjau dari kondisi geologi maka pulau Sulawesi merupakan suatu daerah yang cukup potensial kandungan sumberdaya alamnya, di Wilayah Indonesia Timur. Sampai saat ini inventarisasi data geokimia hasil dari eksplorasi geokimia regional bersistem di Indonesia baru dilakukan diwilayah kawasan Barat Indonesia Indonesia yaitu Pulau Sumatera