Pengeboran adalah salah satu tahapan penting yang berdampak pada biaya proyek pengembangan panas bumi secara signifikan. Secara umum, risiko utama dalam pengembangan energi panas bumi, terutama di tahap eksplorasi, dapat dikategorikan menjadi dua. Risiko pertama adalah risiko yang terkait dengan sumbe…
Indonesia memiliki beragam jenis sumber daya energi, yaitu minyak dan gas bumi, batubara, energi air atau hidro, mineral radio aktif (sumber energi nuklir), panas bumi, serta sumber daya energi baru dan terbarukan lainnya. Peran sumber daya energi dalam perjalanan sejarah bangsa sangat besar, kontribusi…
Buku ini disusun untuk menjadi pedoman dalam menentukan potensi energi panas bumi, agar ada keseragaman JJengertian terutama antar instansi terkait dalam perhitungan potensi energi panas bumi di Indonesia. Keseragaman persepsi dalam perhitungan potensi energi panas bumi sangatlah penting agar kerancuan dalam penilaian prospek dan pe…